Kebutuhan Bahan Ajar Bermuatan Kearifan Lokal: Analisis dalam Pembelajaran Keterampilan Membaca Bahasa Arab dalam Konteks Pendidikan Tinggi

Penulis

  • Muh. Naufal Fitra Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
  • Umi Machmudah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
  • Penny Respati Yurisa Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang

DOI:

https://doi.org/10.24252/saa.v13i2.56324

Kata Kunci:

Bahan Ajar, Kearifan Lokal, Keterambilan Membaca Bahasa Arab, Pendidikan Tinggi

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kebutuhan bahan ajar yang bermuatan kearifan lokal dalam pembelajaran keterampilan membaca bahasa Arab di perguruan tinggi, dengan fokus pada Program Studi Pendidikan Bahasa Arab di IAIN Bone. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, dengan data yang dikumpulkan melalui analisis profil dan karakteristik mahasiswa, preferensi bacaan mahasiswa, observasi bahan ajar yang digunakan, analisis visi dan misi lembaga, dan wawancara dengan dosen bahasa Arab. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahan ajar yang digunakan saat ini belum sepenuhnya mencerminkan nilai-nilai budaya lokal, meskipun sudah sesuai dengan preferensi bacaan mahasiswa. Cerita rakyat dan legenda Bugis, seperti Sijello To Mampu, Putri Tadampali, dan La Mellong, memiliki potensi yang besar untuk diintegrasikan ke dalam bahan ajar karena mengandung pesan moral dan nilai-nilai karakter yang relevan dengan kebutuhan pendidikan. Selain itu, visi dan misi IAIN Bone yang mengedepankan kearifan lokal mendukung pentingnya pengembangan bahan ajar yang kontekstual dan berbasis budaya. Penelitian ini menekankan perlunya pengembangan bahan ajar yang tidak hanya menarik dan relevan secara akademis tetapi juga sarat dengan kearifan lokal untuk mendukung pelestarian budaya dan pembentukan jati diri mahasiswa. Rekomendasi yang diberikan antara lain penyusunan modul pembelajaran berbasis cerita rakyat Bugis dan pemanfaatan teknologi untuk mendokumentasikan dan menyebarluaskan bahan ajar.

Referensi

Azizah, Primanisa Inayati, Happri Novriza, Setya Dhewantoro, and Asyhar Basyari. “Integrasi Kearifan Lokal Pada Pembelajaran IPS SMP Di Indonesia.” LANGGONG: Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora 2, no. 1 (2022): 37–48. https://jurnal.fkip.unmul.ac.id/index.php/langgong.
Damayanti, Teti, Enjelaria Siregar, Raihan Asy Shifa Arifin, and Rajo Hasim Lubis. “Implementasi Model Pembelajaran Kontekstual Berbasis Kearifan Lokal: Studi Kasus Di Sekolah Menengah Pertama.” Sindoro: Cendikia Pendidikan 8, no. 8 (2024): 61–70.
Eva, Dwi Sri, Jasiah, Nurul Wahdah, Marsiah, and Farid Permana. “Pemanfaatan Sumber Daya Lokal Dalam Pengembangan Pengajaran Bahasa Arab Berdasarkan Kearifan Lokal.” Lisan An Nathiq : Jurnal Bahasa Dan Pendidikan Bahasa Arab 6, no. 1 (2024): 19–27. https://doi.org/https://doi.org/10.53515/lan.v6i1.6153.
Fathoni, Fathoni. “Pengembangan Materi Ajar Bahasa Arab Berbasis Budaya Lokal Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar.” MODELING: Jurnal Program Studi PGMI 11, no. 1 (March 31, 2024): 1152–65. https://doi.org/https://doi.org/10.69896/modeling.v11i1.2532.
Hadiyanto, Andy, Cendra Samitri, and Siti Maria Ulfah. “Model Pembelajaran Bahasa Arab Multiliterasi Berbasis Kearifan Lokal Dan Moderasi Islam Di Perguruan Tinggi Negeri.” Hayula: Indonesian Journal of Multidisciplinary Islamic Studies 4, no. 1 (January 29, 2020): 117–40. https://doi.org/10.21009/004.01.07.
Hall, Steven, and Linda Liebenberg. “Qualitative Description as an Introductory Method to Qualitative Research for Master’s-Level Students and Research Trainees.” International Journal of Qualitative Methods 23 (January 25, 2024). https://doi.org/10.1177/16094069241242264.
Hamid, M. Abdul, Danial Hilmi, and M. Syaiful Mustofa. “Pengembangan Bahan Ajar Bahasa Arab Berbasis Teori Belajar Konstruktivisme Untuk Mahasiswa.” Arabi : Journal of Arabic Studies 4, no. 1 (2019): 100. https://doi.org/10.24865/ajas.v4i1.107.
Humairoh, Arina Faiqoh, and Faisal Hendra. “Motivasi Mahasiswa Dalam Belajar Bahasa Arab Antara Harapan Dan Tantangan (Studi Kasus Mahasiswa Prodi Sastra Arab, Universitas Al Azhar Indonesia).” Prosiding Konferensi Nasional Bahasa Arab 4, no. 4 (2018): 378–87.
Ihsan, Muhammad Naufal, and Dendodi. “Adaptation of Local Cultural Elements in Arabic Language Teaching Materials for Higher Education.” Al-Afkar, Journal For Islamic Studies 7, no. 2 (April 18, 2024): 310–19. https://doi.org/10.31943/afkarjournal.v7i2.950.
Khaeruddin, U Umasih, and Nurzengky Ibrahim. “Nilai Kearifan Lokal Bugis Sebagai Sumber Belajar Sejarah Lokal Pada Masyarakat Bugis Di Kabupaten Bone.” Jurnal Pendidikan Sejarah 9, no. 2 (December 2, 2020): 110–25. https://doi.org/10.21009/JPS.092.02.
Laubaha, Siti Aliyya, Lian G Otaya, Zohra Yasin, Ibnu Rawandhy N Hula, Hairuddin Hairuddin, and Muhammad Zikran Adam. “Pengembangan Bahan Ajar Maharatul Kalam Berbasis Kearifan Lokal Provinsi Gorontalo.” Al Mi’yar: Jurnal Ilmiah Pembelajaran Bahasa Arab Dan Kebahasaaraban 7, no. 1 (April 7, 2024): 459. https://doi.org/10.35931/am.v7i1.3340.
Miles, M B, A M Huberman, and J Saldana. Qualitative Data Analysis: A Methods Sourcebook. SAGE Publications, 2013. https://books.google.co.id/books?id=p0wXBAAAQBAJ.
Muslihatin, Azizah Arum. “Motivasi Belajar Bahasa Arab Mahasiswa Prodi BSA UIN Sunan Kalijaga.” Al-Fathin 3, no. 2 (2020): 237–44.
Nurdiana, Ryan, Desy Kumalasari, Cecef Setiawan, and Slamet Daroini. “Significance of Local Wisdom in Preparing Arabic Teaching Materials.” Tadris Al-’Arabiyyah: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Dan Kebahasaaraban 2, no. 2 (October 1, 2023): 156–67. https://doi.org/10.15575/ta.v2i2.26328.
Pamessangi, Andi Arif. “Nilai-Nilai Pendidikan Islam Berbasis Kearifan Lokal Pada Pembelajaran Bahasa Arab Di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palopo.” IQRO: Journal of Islamic Education 4, no. 2 (November 20, 2021): 117–28. https://doi.org/10.24256/iqro.v4i2.2123.
Sakaria, Sakaria. “Pengembangan Bahan Ajar Sastra Anak Berbasis Kearifan Lokal Bugis,” January 6, 2019. https://doi.org/10.31227/osf.io/eu965.
Sari, Ni Ketut Novita, Ni Kadek Viosy Saras Dewi, Ni Luh Gede Putri Maharani, Ni Kadek Gina Puspita Sari, Desak Ayu Made Dian Anggita, and Basilius Redan Werang. “Membangun Generasi Digital Bijak Dan Berbudaya: Intergrasi Kearifan Lokal Bali Dalam Pembelajaran Literasi Digital Di SDN 5 Sudaji.” Contemporary Journal of Applied Sciences 2, no. 3 (2024): 177–94. https://journal.formosapublisher.org/index.php/cjas/article/view/9717.
Satriani, Susi. “Implementasi Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis Budaya Lokal Untuk Menumbuhkan Minat Belajar Siswa Di Kerinci.” Edu Research 4, no. 2 (2023): 116–25. https://doi.org/https://doi.org/10.47827/jer.v4i2.246.
Sukarismanti, Sukarismanti, and Samsudin Samsudin. “Integrasi Kearifan Lokal Dalam Bahan Ajar Antropolinguistik Sebagai Upaya Penguatan Pemahaman Dan Karakter Mahasiswa.” Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan 3, no. 5 (2021): 3339–49. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i5.1253.
Tahir, Maulana Dalyan. “Pendokumentasian Cerita Rakyat Bugis Bagi Guru Dan Siswa SMPN 2 Amali Kecamatan Amali Kabupaten Bone.” Khazanah Pengabdian 2, no. 2 (2020): 66–77. https://core.ac.uk/download/pdf/328104443.pdf.
Zahro, Umi Chabibatus, and Ujang Khiyarusoleh. “Pengembangan Bahan Ajar Bahasa Arab Berbasis Kearifan Lokal Brebes.” Al Mi’yar: Jurnal Ilmiah Pembelajaran Bahasa Arab Dan Kebahasaaraban 4, no. 1 (April 1, 2021): 73–84. https://doi.org/10.35931/am.v4i1.437.

Diterbitkan

2025-10-11

Cara Mengutip

Fitra, M. N., Machmudah, U., & Yurisa, P. R. (2025). Kebutuhan Bahan Ajar Bermuatan Kearifan Lokal: Analisis dalam Pembelajaran Keterampilan Membaca Bahasa Arab dalam Konteks Pendidikan Tinggi. Shaut Al Arabiyyah, 13(2), 536–546. https://doi.org/10.24252/saa.v13i2.56324