TRANSFORMASI AKAD SYARIAH MENUJU SMART CONTRACT: Analisis Fiqh Muamalah Di Era Ekonomi Digital

Authors

  • Nur Fitri Hariani STAI YAPIS Takalar
  • Amirullah STAI YAPIS Takalar

DOI:

https://doi.org/10.24252/iqtishaduna.v7i1.61941

Abstract

Abstrak

Penelitian ini membahas implementasi fiqh muamalah terhadap smart contract dalam konteks ekonomi syariah digital. Dengan perkembangan teknologi blockchain dan digitalisasi transaksi keuangan, smart contract muncul sebagai inovasi yang menawarkan efisiensi dan transparansi. Namun, tantangan dalam penerapan prinsip-prinsip fiqh muamalah dalam teknologi modern tetap menjadi perhatian. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis konsep dasar smart contract, mengkaji kesesuaiannya dengan prinsip fiqh muamalah, serta menilai potensi dan hambatan penerapannya dalam ekonomi syariah digital. Hasil penelitian diharapkan dapat memberikan kontribusi teoritis dan praktis bagi pengembangan hukum ekonomi Islam.

Kata Kunci: Fiqh Muamalah, Smart contract, Ekonomi Syariah Digital

 

Abstact

This study examines the implementation of Islamic jurisprudence (fiqh muamalah) on smart contracts in the context of the digital Islamic economy. With the development of blockchain technology and the digitalization of financial transactions, smart contracts have emerged as an innovation offering efficiency and transparency. However, challenges in applying Islamic jurisprudence (fiqh muamalah) principles to modern technology remain a concern. This study aims to analyze the basic concept of smart contracts, assess their compliance with Islamic jurisprudence (fiqh muamalah) principles, and assess the potential and obstacles to their implementation in the digital Islamic economy. The research findings are expected to provide theoretical and practical contributions to the development of Islamic economic law.

Keywords: Fiqh Muamalah, Smart contract, Digital Sharia Economy

Downloads

Published

2025-11-03

Issue

Section

Volume 7 Nomor 1 Oktober 2025